Penilaian Publik 2023
Dalam rangka pelaksanaan Penilaian Pelayanan Publik Ombudsman Republik Indonesia Tahun 2023, Ombudsman melibatkan peran serta masyarakat dalam mengukur penyelengaaran Pelayanan Publik yang dilakukan oleh Pemerintah Pusat maupun Pemerintah Daerah. Ombudsman…